Home » VokalPublika » Page 17
VokalPublika
KPK Ingatkan Kepala Daerah: Hibah, Bansos, dan Pokir Harus Transparan

Admin

09 Sep 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mulai memasang mata elang terhadap aliran dana hibah, bantuan sosial (bansos), hingga pokok pikiran (pokir) anggota DPRD yang digelontorkan ke daerah. Melalui surat resmi tertanggal 21 Agustus 2025, KPK meminta seluruh kepala daerah, mulai dari gubernur hingga bupati/wali kota, untuk membuka data anggaran secara transparan. Surat tersebut menegaskan …

Pohon di Jalan Raja Oesman Membahayakan, ProJo Karimun Minta DLH Karimun Jeli dan Responsif

Admin

09 Sep 2025

Karimun, Vokalpublika.com – Kondisi pohon-pohon di sepanjang Jalan Raja Oesman, khususnya di bagian depan Danau RSUD, menuai sorotan warga. Alih-alih memberi keteduhan, keberadaan pohon tersebut justru dianggap membahayakan para pengguna jalan, terutama di musim angin kencang dan hujan deras saat ini. Salah seorang warga yang enggan disebutkan namanya menuturkan bahwa sejumlah pohon sudah terlalu rimbun, …

Sempat Rendam Kantor Pemkab Pesisir Barat, Banjir Kini Berhasil Diatasi

Redaksi

09 Sep 2025

PESISIR BARAT, Vokalpublika.com – Banjir yang sempat merendam kompleks perkantoran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesisir Barat akhirnya berhasil diatasi, Senin (8/9/2025). Hujan deras yang mengguyur wilayah Pesisir Barat sejak akhir pekan lalu menyebabkan meluapnya beberapa aliran sungai, termasuk Sungai Way Tuwok. Luapan air tersebut menyebabkan banjir hingga setinggi 3 meter di kawasan perkantoran pemkab setempat. Kepala …

Terungkap Mutilasi Mayat Wanita Jadi 65 Potongan di Mojokerto, Polisi Tangkap Pelakunya Driver Ojol

Admin

08 Sep 2025

Mojokerto,Vokalpublika.com – Misteri mayat wanita dimutilasi, akhirnya terungkap. Korban adalah TAS (25), perempuan asal Lamongan yang sehari-hari tinggal di Surabaya bersama pacarnya. Korban diduga tewas dibunuh. Mayatnya dimutilasi dan potongan tubuh korban ditemukan tercecer di semak-semak Dusun Pacet Selatan, Desa/Kecamatan Pacet, Mojokerto, Hanya butuh 14 jam sejak ditemukan potongan jasad korban, polisi akhirnya berhasil mengungkap …

No Viral No Justice : Kasus Dugaan Kriminalisasi Wartawan Kepri Online Jadi Sorotan Publik

Admin

08 Sep 2025

Batam, vokalpublika.com – Kasus dugaan kriminalisasi terhadap wartawan Kepri Online, Gordon Hassler Silalahi, terus menuai sorotan publik. Perkara yang bermula dari sengketa jasa pengurusan jaringan air itu kini berubah menjadi dakwaan pidana penipuan dan penggelapan, sehingga memicu gelombang keprihatinan dari berbagai organisasi masyarakat, mahasiswa, hingga tokoh lokal. Keluarga Besar Rumpun Melanesia Bersatu (RMB) menilai perkara …

PDAM Tirta Kanjuruhan Main-main dengan Hak Dasar Warga, Layanan Air Bersih Diabaikan.

Redaksi

08 Sep 2025

Jatim,Vokalpublika.com – Kisah penantian warga Desa Karangduren, Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang, akan air bersih dari Perumda Tirta Kanjuruhan (PDAM) kini berubah menjadi simbol kegagalan pelayanan publik. mengungkap serangkaian kejanggalan dan ketidakprofesionalan yang merugikan masyarakat. (8/9/2025). Masalah utama yang terjadi adalah kegagalan PDAM Tirta Kanjuruhan untuk memenuhi janjinya dalam memasang sambungan air bersih di rumah warga. …

Gerakan Pangan Murah Hadir di Paal 4, Masyarakat Ucapkan Terima Kasih

Redaksi

08 Sep 2025

Manado, Vokalpublika.com – Polsek Tikala bersama Camat Tikala dan Lurah Paal 4 menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) pada Senin, 8 September 2025, bertempat di Kelurahan Paal 4 Lingkungan 5, Kota Manado. Kegiatan ini terlaksana berkat dukungan Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara, Gubernur Sulut Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus, S.E, Kapolda Sulut Irjen Pol Royke Harry Langie, …

H.M.Muslih dikukuhkan sebagai Ketua DPW Gapembi Provinsi Lampung

Redaksi

08 Sep 2025

Lampung timur, vokalpublika.com – Ketua PC GP Ansor Kabupaten Lampung Timur Yang Juga Pengasuh Ponpes Darul Fattah Way Bungur H.M.Muslih Dikukuhkan sebagai ketua Dewan Pengurus Wilayah Gabungan Pengusaha Makan Bergizi Indonesia Provinsi Lampung Untuk Masa Bakti 2025 – 2030 di Ballroom Ashley Hotel Wahid Hasyim Jakarta oleh Ketua Umum dan Sekretaris Jenderal Gapembi pada Senin …

Kapolda Lampung: Teladani Akhlak Rasulullah sebagai Pondasi Polri Presisi

Redaksi

08 Sep 2025

LAMPUNG, Vokalpublika.com – Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika mengajak seluruh anggota kepolisian untuk meneladani akhlak Nabi Muhammad SAW sebagai landasan moral dalam menjalankan tugas dan pengabdian kepada masyarakat, bangsa, dan negara. “Meneladani Rasulullah dalam hal kejujuran, integritas, keadilan, kepedulian sosial, tanggung jawab, dan kesabaran merupakan pondasi utama dalam mewujudkan Polri yang presisi,” kata Irjen …

Miris, Aset Daerah di Lampung Timur Terbengkalai: Aspirasi Rakyat Kecil Belum Terdengar !! kemana rakyat mengadu ?

Redaksi

08 Sep 2025

Lampung Timur, vokalpublika.com – Hari ini Senin 8 September 2025, Sejumlah aset milik Pemerintah Daerah Lampung Timur, khususnya di Kecamatan Sukadana, tampak terbengkalai dan minim perhatian dari pihak berwenang. Salah satu yang menjadi sorotan publik adalah bangunan rumah dinas Camat Sukadana, yang kondisinya dinilai memprihatinkan dan tak layak fungsi. Padahal, rumah dinas tersebut terletak di …

Maybe you will like
Ada Apa di Ampelgading? Satpol PP Pemalang Tertibkan Warung Remang-remang

Alwi Assagaf

14 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Aktivitas sejumlah warung remang-remang yang diduga beroperasi di balik bangunan liar di wilayah Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Pemalang, menjadi sasaran patroli Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemalang. Selasa malam (14/1/2026). Penertiban dilakukan sebagai bagian dari penegakan Peraturan Daerah (Perda) serta upaya menjaga ketenteraman dan ketertiban umum. Langkah tersebut menandai keseriusan Satpol PP, …

Sejumlah Sekolah Penerima Manfaat Program MBG di Pemalang Keluhkan Hidangan Dari Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi Tidak Layak

Alwi Assagaf

14 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com –Keluhan wali murid dan siswa tentang menu Makan Bergizi Gratis (MBG) muncul karena kualitas makanan yang tidak layak, seperti menu yang terlalu sederhana (hanya nasi putih, olahan tempe goreng tepung, bakso, buah klengkeng sebanyak tiga buah dan potongan wortel). Sehingga dinilai oleh sejumlah walimurid, menu tersebut belum memenuhi standar gizi seimbang dan tujuan …

Praktik Terselubung Jual Beli LKS Untuk Siswa Sekolah Dasar di Pemalang Kembali Mencuat: Menimbulkan Konflik Kepentingan!

Alwi Assagaf

13 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Sejumlah siswa SDN 02 Suru Wanarata, Pemalang, menerima selebaran mengenai buku Lembar Kerja Siswa (LKS) atau Buku Pendamping yang ditawarkan dari pihak luar. Setiap buku dijual Rp 10.000 per judul, dengan total 9 buku, sehingga jika dibeli semua mencapai Rp 90.000 per siswa. Penawaran ini menimbulkan pertanyaan mengenai kebijakan sekolah dan kelengkapan …

PAC Hanura Nongsa Salurkan Bantuan Al-Qur’an dan Yasin di Masjid Jabal Nur

Redaksi

13 Jan 2026

Batam, vokalpublika.com– Pengurus Anak Cabang (PAC) Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Kecamatan Nongsa, Kota Batam, menggelar kegiatan sosial keagamaan bagi umat Muslim di wilayah Kelurahan Batu Besar, RW 23, pada Selasa (13/1/2026). Kegiatan tersebut diwujudkan melalui penyerahan bantuan berupa buku ayat suci Al-Qur’an, buku Yasin, dan buku Iqro yang dipusatkan di Masjid Jabal Nur Rohanelman, …

Kampanye Kreatif Oleh Babinsa Koramil Comal Kodim Pemalang: Sosialisasi Penerimaan CABA CATA PK Gel. I TA 2026 di SMK Nusantara

Alwi Assagaf

13 Jan 2026

Pemalang – Dalam rangka memberikan sosialisasi serta menumbuhkan minat generasi muda untuk mengabdi kepada bangsa dan negara melalui Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD), Babinsa Koramil 04/Comal Kodim 0711/Pemalang melaksanakan kampanye kreatif penerimaan Calon Bintara (CABA) dan Calon Tamtama Prajurit Karier (CATA PK) Gelombang I Tahun Anggaran 2026. Kegiatan tersebut berlangsung di SMK Nusantara …

Kantor Pertanahan Kabupaten Dairi Serahkan Eviden dan Hasil Kegiatan PTSL Tahun 2025

Clara T S

13 Jan 2026

Dairi/Kantor Pertanahan Kabupaten Dairi melaksanakan penyerahan eviden dan hasil kegiatan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) pada Selasa, 23 Desember 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Kementerian ATR/BPN dalam mewujudkan kepastian hukum dan perlindungan hak atas tanah bagi masyarakat. Program PTSL dilaksanakan sebagai upaya strategis pemerintah untuk mempercepat pendaftaran tanah secara sistematis, lengkap, dan transparan, …

x
x