Home » Tags "#kerjasama"
#kerjasama
Sri Sultan dan Kepala BSSN Sepakat Perkuat Keamanan Siber DIY

Redaksi

01 Jul 2025

Yogyakarta, Vokalpublika.com – Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), Letjen TNI (Purn) Nugroho Sulistyo Budi, M.M., M.Han., bertemu dengan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta, Sri Sultan Hamengku Buwono X, di Gedhong Wilis, Kompleks Kepatihan, Yogyakarta, Senin (30/6/2025). Dalam pertemuan tersebut, Kepala BSSN menyampaikan perkembangan keamanan siber dan persandian nasional yang semakin menantang, seiring dengan integrasi …

Wali Kota Amsakar Sambut Dubes Australia, Bahas Penguatan Kerja Sama Ekonomi dan Investasi di Batam

Redaksi

30 Jun 2025

Batam, Vokalpublika.com — Pemerintah Kota Batam terus menunjukkan keseriusannya dalam membangun jejaring internasional demi mendorong investasi dan pertumbuhan ekonomi. Pada Senin (30/6), Wali Kota Batam Amsakar Achmad menerima kunjungan Duta Besar Australia untuk Indonesia, Roderick Brazier, bersama Business Champion Australia untuk Indonesia, Prof. Jennifer Westacott, serta jajaran Kedutaan Besar Australia, di Kantor Wali Kota Batam. …

Prabowo dan Putin Bertemu di Rusia: Babak Baru Kemitraan Strategis RI–Rusia

Redaksi

18 Jun 2025

Jakarta, Vokalpublika – Presiden Indonesia Prabowo Subianto dijadwalkan menggelar pertemuan penting dengan Presiden Rusia Vladimir Putin di St. Petersburg, Kamis (19/6/2025). Pertemuan ini digambarkan sebagai langkah strategis untuk memperkuat kerja sama bilateral dan menjawab tantangan global bersama. Dalam konferensi pers di Moskwa, Selasa (17/6), Penasihat Kremlin Yury Ushakov menyebut pertemuan tersebut sebagai “pembicaraan berskala luas” …

Empat Gubernur Teken Kerja Sama Strategis di Batam, Ansar Ahmad: “Batam Siap Jadi Hub Internasional”

Redaksi

15 Jun 2025

Batam- Vokalpublika.com  Suasana Ballroom Marriott Hotel Harbour Bay Downtown, Kota Batam, menjadi saksi momen bersejarah ketika empat gubernur dari berbagai penjuru Indonesia menandatangani kesepakatan kerja sama lintas daerah. Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad sebagai tuan rumah bergandengan tangan dengan Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi, Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal, dan Gubernur Maluku Utara Sherly …

Maybe you will like
Serasa Hukum Tak Lagi Bertaring di Jepara, Proyek Gardu Induk PLN Tetap Berjalan Meski Belum Ada Solusi

Alwi Assagaf

05 Oct 2025

Jepara, Vokalpublika.com – Aroma ketidakadilan dan lemahnya penegakan hukum kembali menyeruak di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Pasalnya, proyek pembangunan Gardu Induk PLN di Desa Tunggul Pandean, Kecamatan Nalumsari, yang tengah menjadi polemik antara warga dengan pihak pengembang, masih terus berjalan seperti biasa, meski belum ada keputusan hukum maupun solusi resmi dari pemerintah daerah 04/10/2025. Pantauan …

Kapolres Nganjuk Hadiri Upacara HUT TNI ke-80, Wujudkan Sinergi Forkopimda Lewat Kejutan Spesial

Redaksi

05 Oct 2025

Nganjuk, vokalpublika.com – Kapolres Nganjuk AKBP Henri Noveri Santoso, S.H., S.I.K., M.M. didampingi Wakapolres Nganjuk KOMPOL Andria Diana Putra, S.E., M.H. serta PJU Polres Nganjuk menghadiri upacara memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), bertempat di Makodim 0810 Nganjuk, Minggu (5/10/2025). Kegiatan yang turut dihadiri oleh Forkopimda ini merupakan bentuk penghormatan dan …

PROJO Kepri : Di Usia ke-80, TNI Tetap Jadi Benteng Rakyat dan Penjaga Marwah Bangsa

Redaksi

05 Oct 2025

Batam,vokalpublika.com — Memperingati Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80 yang jatuh pada 5 Oktober 2025, DPD PROJO Kepulauan Riau menegaskan bahwa eksistensi TNI hingga hari ini adalah bukti nyata kokohnya pilar pertahanan dan keutuhan bangsa. Dengan mengusung tema nasional “TNI Prima – TNI Rakyat – Indonesia Maju,” PROJO Kepri menilai tema tersebut menggambarkan …

Kodim Pemalang Gelar Upacara Peringatan HUT ke-80 TNI Tahun 2025, TNI Prima, TNI Rakyat, Indonesia Maju

Alwi Assagaf

05 Oct 2025

Pemalang, Vokalpublika.com – Kodim 0711/Pemalang Korem 071/Wijayakusuma menggelar upacara memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) Tahun 2025, yang bertema “TNI Prima, TNI Rakyat, Indonesia Maju”, di lapangan Makodim 0711/Pemalang, Jalan Brigjen Katamso Nomor 43, Kelurahan Sugihwaras, Kecamatan/Kabupaten Pemalang, pada Minggu (5/10/2025). Bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) Kepala Staf Kodim (Kasdim) 0711/Pemalang …

Dunia Pendidikan di Pemalang Kembali Dihebohkan Dugaan Kongkalikong Surat Penawaran Sampul dan Map Raport

Alwi Assagaf

04 Oct 2025

Pemalang, Vokalpublika.com – Sebuah kasus dugaan kongkalikong surat sakti untuk meluluskan penawaran sampul dan map raport mencuat ke publik. Surat yang diduga berasal dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pemalang ini diduga digunakan untuk memuluskan praktik penjualan sampul dan map raport di sekolah-sekolah. Menurut sumber yang dekat dengan kasus ini, surat penawaran atau surat rekomendasi …

Dua Kadis Mundur, Projo Karimun : Bukti Lemahnya Kepemimpinan Bupati dan Wakil Bupati Karimun

Redaksi

04 Oct 2025

Karimun, vokalpublika.com – Publik Karimun dikejutkan dengan mundurnya dua pejabat eselon II atau Kepala Dinas di lingkungan Pemerintah Daerah Karimun. Pejabat pertama adalah Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP), Fajar Horison Abidin, yang baru sebulan dilantik pada 3 September 2025 lalu setelah sebelumnya menjabat sebagai Kepala Baperlitbang. Disusul kemudian Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan …

x
x