- UncategorizedKenali Hak Anda sebagai Pemohon Layanan Pertanahan, ATR/BPN Dorong Masyarakat Jadi Pengguna Layanan yang Cerdas
- BeritaMantan Aktivis ’98, Anggota Komisi A DPRD Pemalang Kundhi: Rencana Pemkab Outsourcing kan Tenaga Non ASN Itu Tidak Manusiawi
- UncategorizedPENGACARA NGANJUK MENANG DI PENGADILAN BONTANG – KALTIM”
- BeritaPenghormatan Terakhir, Kodim 0711/Pemalang Gelar Upacara Persemayaman dan Pemakaman Militer Almarhum Brigjen TNI (Purn) M. Haryanto, S.IP
- BeritaWarga Resah, Mobilitas Terganggu: Jalan Pemkab Tegalmelati-Petarukan Membahayakan, Penuh Lubang dan Berlumpur
- UncategorizedMenkomdigi: PP TUNAS Perkuat Peran Orang Tua Lindungi Anak dari Penipuan Digital
Vokal Publika - Mengungkap Fakta, Menyuarakan Nurani
Redaksi
21 Jun 2025
Saelatpanjang, Vokalpublika.com – Bupati Kepulauan Meranti, AKBP (Purn) H. Asmar, menyambut langsung kepulangan jemaah haji asal Kepulauan Meranti di Pelabuhan Tanjung Harapan, Selatpanjang, Sabtu (21/6/2025) siang. Suasana penyambutan berlangsung haru dan penuh kebahagiaan, menandai perhatian dan kepedulian pemerintah daerah terhadap warganya yang baru menyelesaikan ibadah haji di Tanah Suci. “Alhamdulillah, selamat kembali ke Meranti bapak …
Redaksi
21 Jun 2025
Batam, Vokalpublika.com – Wali Kota Batam Amsakar Achmad meminta pemerintah pusat melalui Komisi IV DPR RI agar memasukkan potensi kemaritiman sebagai indikator dalam perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU). Menurutnya, sektor kelautan harus mendapat perhatian lebih karena menyangkut hajat hidup masyarakat pesisir. “Batam ini 67 persen wilayahnya laut. Tapi potensi kemaritiman belum masuk dalam hitungan kebijakan …
Redaksi
21 Jun 2025
Bengkalis, Vokalpublika.com — Pemerintah Kabupaten Bengkalis melalui Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia, Johansyah Syafri, mengajak Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Bengkalis untuk terus berpacu dalam meningkatkan mutu pendidikan. Ajakan ini disampaikan saat membuka Konferensi ke-23 (XXIII) PGRI Kabupaten Bengkalis masa bakti 2025–2030, yang mengusung tema “Transformasi PGRI Menuju Indonesia Emas”, …
Redaksi
21 Jun 2025
Karimun, Vokalpublika.com – Ketegangan di kawasan Timur Tengah kembali memanas setelah Iran meluncurkan lebih dari 150 rudal balistik dan ratusan drone ke wilayah Israel pada Jumat, 20 Juni 2025. Serangan ini merupakan bagian dari operasi balasan yang diberi nama Rising Lion, sebagai tanggapan atas serangan Israel terhadap fasilitas militer dan nuklir Iran sebelumnya. Sejumlah rudal …
Redaksi
21 Jun 2025
Jakarta, Vokalpublika.com – Pemerintah terus memperkuat sinergi antar-lembaga dalam mengembangkan sektor pariwisata nasional. Menteri Pariwisata, Widiyanti Putri Wardhana, dan Menteri Ketenagakerjaan, Prof. Ir. Yassierli, menandatangani nota kesepahaman (MoU) kerja sama pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) pariwisata di Gedung Sapta Pesona, Jakarta, Jumat (20/6/2025). Kesepakatan tersebut bertujuan membangun ekosistem pariwisata yang inklusif, berkelanjutan, dan berdaya saing …
Redaksi
21 Jun 2025
Karimun,Vokalpublika.com — Dua titik gangguan pada jaringan kabel fiber optik bawah laut (submarine) telah menyebabkan isolasi jaringan di wilayah Karimun sejak pertengahan Juni. Gangguan yang disebut sebagai double cut ini mengakibatkan terputusnya koneksi telekomunikasi di beberapa lokasi penting. Dari laporan resmi yang diterima, gangguan pertama terjadi pada jalur kabel fiber optik antara Karimun dan Tanjung …
admin
21 Jun 2025
Texas, VokalPublika.com — Perusahaan antariksa milik Elon Musk, SpaceX, kembali mengalami kemunduran besar setelah prototipe roket Starship mengalami ledakan hebat saat uji statis di Starbase, Texas, pada Selasa malam waktu setempat (18 Juni 2025). Insiden ini menjadi ledakan keempat berturut-turut dari program Starship sepanjang tahun ini, menimbulkan kekhawatiran publik dan para analis terkait kelayakan jadwal …
Redaksi
20 Jun 2025
BATAM, Vokalpublika.com – Mulai tahun 2025, berobat di fasilitas kesehatan milik pemerintah di Kota Batam kini lebih mudah. Warga cukup membawa KTP atau KK beralamat Batam, tanpa perlu repot menyiapkan dokumen lain, bahkan jika belum terdaftar atau tidak aktif dalam BPJS Kesehatan. Kebijakan ini tertuang dalam Peraturan Wali Kota (Perwako) Batam Nomor 32 Tahun 2025 …
Redaksi
20 Jun 2025
Karimun, Vokalpublika.com – Warga Pulau Bahan, Desa Keban, Kecamatan Sugie Besar, Kabupaten Karimun, akhirnya bisa menikmati aliran listrik yang layak. Pada Jumat (20/6/2025), Gubernur Kepulauan Riau, H. Ansar Ahmad, meresmikan operasional genset 80 kVA lengkap dengan jaringan listrik tegangan rendah di pulau tersebut. Peresmian ini merupakan bagian dari program unggulan Kepri Terang, yang telah dijalankan …
Redaksi
20 Jun 2025
Karimun, Vokalpublika.com – Kebakaran hebat melanda kawasan permukiman padat penduduk di Kelurahan Baran Barat, Kecamatan Meral, Kabupaten Karimun, Provinsi Kepulauan Riau, pada Jumat malam, 20 Juni 2025. Dua unit rumah warga dilaporkan hangus terbakar. Tragisnya, satu orang lansia meninggal dunia dalam insiden tersebut. Peristiwa terjadi sekitar pukul 18.30 WIB, tepat setelah waktu salat Magrib. Api …
Clara T S
16 Jan 2026
Dairi/vokalpublika comDalam rangka meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap layanan pertanahan, Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) terus mengedukasi publik agar memahami hak-haknya sebagai pengguna layanan di Kantor Pertanahan. Sebagai pemohon layanan pertanahan, masyarakat memiliki sejumlah hak yang wajib dipenuhi oleh penyelenggara layanan. Hak tersebut antara lain memperoleh informasi yang jelas dan transparan terkait prosedur, …
Alwi Assagaf
16 Jan 2026
Pemalang, Vokalpublika.com – Rencana Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pemalang memberlakukan sistem outsourcing atau tenaga alih daya untuk tenaga non-ASN (Aparatur Sipil Negara) mendapat reaksi penolakan dari parlemen. Komisi A DPRD Pemalang yang membidangi pemerintahan secara tegas menolak rencana tersebut karena dinilai tidak manusiawi dan berpotensi bermasalah hukum. Penolakan keras itu disampaikan Anggota Komisi A DPRD Pemalang, …
Redaksi
15 Jan 2026
Bontang,vokalpublika.comdalam perkara Persengketaan kepemilikan hak terkait obyek tanah dan bangunan seluas 613 M2 yang telah bersertifikat Hak milik ( SHM ) Nomor : 235 dan Nomor: 237 beralamat di Jalan Awang Long RT. 09 Kelurahan Bontang Kuala Kecamatan Bontang, Kota Bontang Kalimantan Timur, di Pengadilan Negeri Bontang, telah dimenangkan olehTITIS HETI UTAMI yang berlamat di …
Alwi Assagaf
15 Jan 2026
Pemalang, Vokalpublika.com – Kodim 0711/Pemalang menggelar upacara persemayaman jenazah secara militer Almarhum Brigjen TNI (Purn) M. Haryanto, S.IP, bertempat di rumah duka Jalan Progo No. 72, Kelurahan Kebondalem, Kecamatan/Kabupaten Pemalang, dan Pemakaman secara militer di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Pagaran Pemalang, Kamis (15/1/2025). Upacara kebesaran militer tersebut dilaksanakan sebagai bentuk penghormatan terakhir negara atas jasa …
Alwi Assagaf
15 Jan 2026
Pemalang, Vokalpublika.com – Di musim penghujan, lubang dan genangan air bahkan berlumpur menutupi permukaan jalan di Dusun Sigorok, Desa Tegalmelati, Kecamatan Petarukan, sehingga orang yang melintas harus ekstra berhati-hati. Pedagang pun berupaya menjaga dagangannya tetap aman dari air dan lumpur. Jalan yang rusak parah ini sudah lebih dari 10 tahun belum tersentuh perbaikan, mengganggu aktivitas …
Redaksi
15 Jan 2026
Jakarta,vokalpublikacom- Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid menegaskan bahwa anak-anak sangat rentan menjadi korban penipuan di dunia maya. Oleh karena itu, peran aktif orang tua, dengan keterlibatan kuat para ibu dalam pengasuhan digital, sangat dibutuhkan untuk mengawasi dan melindungi anak-anak dari kejahatan di ruang digital. Meutya menjelaskan pemerintah telah menerbitkan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2025 …
17 Sep 2025 4.564 views
Humbang Hasundutan, vokalpublika.com – Jadi Pertanyaan di tengah-tengah masyarakat pasalnya tiba-tiba 4 (empat) Kepala Dinas Dan 1 (satu) Asisten di pemerintahan Bupati Humbang Hasundutan Dr Oloan Paniaran Nababan SH, MH. Secara kompak mengundurkan diri. Dari Pantauan awak media ke 4 (empat) Kepala Dinas dan 1 (satu) Asisten yang mengundurkan diri yaitu, Frans Judika Pasaribu Kadis …
07 Oct 2025 3.586 views
Humbang Hasundutan, vokalpublika.com, – Wakil Bupati (Wabup) Humbang Hasundutan (Humbahas) Yunita Rebeka Marbun kaget karena Ajudannya Fricilia Damanik yang selama ini menemaninya saat bertugas, tiba-tiba dimutasi oleh bupati Humbahas Oloan Paniaran Nababan tanpa alasan, pernyataan ini diungkapkan saat Wabup Yunita Rebeka Marbun turut mengantarkan Fricilia Damanik ke tempat kerja baru di Kantor Kelurahan Pasar Doloksanggul, …
05 Aug 2025 3.046 views
Bulukumba, Vokalpublika.com -Aksi protes tidak biasa mengguncang Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Bulukumba pada Selasa (5/8). Sejumlah warga bersama keluarga korban kecelakaan lalu lintas melakukan aksi simbolik dengan menggantungkan celana dalam dan bra di pagar kantor Kejari. Aksi ini merupakan bentuk kekecewaan mendalam terhadap penanganan perkara yang dinilai jauh dari rasa keadilan. Perkara kecelakaan maut tersebut …
05 Aug 2025 2.973 views
Bulukumba,Vokalpublika.com – Ratusan warga yang tergabung dalam aksi unjuk rasa melampiaskan kekecewaan mereka terhadap Kejaksaan Negeri Bulukumba dengan melempari kantor kejaksaan menggunakan telur dan kotoran sapi. Selasa, 5 Agustus 2025. Aksi ini merupakan bentuk protes atas penanganan perkara kecelakaan lalu lintas yang dinilai tidak adil dan tidak transparan. Perkara kecelakaan lalu lintas tersebut terjadi pada …
22 May 2025 2.398 views
Tanjungpinang, 22 Mei 2025 – Kasus penyelundupan narkotika kembali mengguncang perairan Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau. Dalam dua pekan terakhir, aparat gabungan berhasil menggagalkan dua aksi penyelundupan sabu-sabu dengan total berat hampir 4 ton dari dua kapal berbeda di wilayah laut Karimun. Kapal pertama, berbendera Thailand, diamankan TNI AL pada 13 Mei 2025 di Selat Durian, …
14 May 2025 2.308 views
KARIMUN – DPC PROJO Kabupaten Karimun menyoroti langkah PT Anva Gemilang Bersama (AGB) yang meminta Pemerintah Kabupaten Karimun menerbitkan surat edaran resmi terkait jadwal pembuangan sampah. Permintaan tersebut dinilai tidak semestinya datang dari pihak ketiga yang hanya berperan sebagai pelaksana teknis. Sebelumnya, Manajer Operasional PT AGB menyampaikan kepada media bahwa pihaknya mengusulkan agar warga membuang …
28 Jul 2025 1.975 views
Nias Selatan, VokalPublika.com – Dugaan korupsi Dana Desa di Desa Caritas Sogawunasi, Kecamatan Lolomatua, Kabupaten Nias Selatan kembali mencuat. Kepala Desa (Kades) Faona Lala Giawa kini menjadi sorotan setelah warga melaporkan adanya penyimpangan pengelolaan dana dari tahun 2020 hingga 2024. Salah satu warga yang enggan disebutkan namanya mengungkapkan bahwa bantuan seperti Bantuan Langsung Tunai (BLT), …