Nasional

Menyajikan berita terkini dari seluruh penjuru Indonesia, mencakup isu-isu politik, ekonomi, hukum, sosial, pendidikan, dan kebijakan pemerintah pusat. Dapatkan informasi terpercaya seputar perkembangan nasional yang berdampak langsung pada kehidupan masyarakat Indonesia.

217article

Home » Berita » Nasional » Page 2
Jelang Natal, Romo Wahyu Terima Sertipikat Gereja Katolik Fransiskus Asisi Dari Kementrian ATR/BPN

Clara T S

15 Dec 2025

Surabaya /vokalpublika.comMenjelang perayaan Natal 2025, kabar sukacita datang bagi umat Gereja Katolik Fransiskus Asisi di Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Rumah ibadah tersebut resmi menerima sertipikat tanah yang diserahkan langsung oleh Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, pada Sabtu (13/12/2025). Penerima sertipikat, RP. Antonius Wahyuliana, CM, menyampaikan rasa syukur dan kebahagiaannya …

Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Hanura menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) I dan Bimbingan Teknis (Bimtek) di Bandung, Jawa Barat (Jabar), pada 4-6 Desember 2025

Redaksi

07 Dec 2025

Bandung, vokalpublika.com – Kegiatan tersebut dibuka secara langsung oleh Ketua Umum DPP Hanura, Oesman Sapta (OSO) dan dihadiri sejumlah elit DPP Hanura. OSO mengawali pidato pembukaan Rakernas dan Bimtek dengan rasa duka cita, serta seruan kepada seluruh kader untuk membantu dan mendoakan para korban banjir dan longsor, yang melanda Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. …

BNPB: 174 Meninggal, 79 Hilang Akibat Bencana Hidrometeorologi di Aceh, Sumut, dan Sumbar

Redaksi

29 Nov 2025

Silangit, vokalpublika.com— Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) merilis data terbaru terkait bencana hidrometeorologi yang melanda Provinsi Sumatera Utara, Aceh, dan Sumatera Barat. Kepala BNPB Letjen TNI Dr. Suharyanto S.Sos., M.M., dalam konferensi pers di Bandara Silangit, Tapanuli Utara, Jumat (28/11), menyebutkan bahwa total 174 orang meninggal dunia, 79 hilang, dan 12 luka-luka akibat banjir, longsor, …

Pangkalan TNI AL Tegal Gelar Ziarah Rombongan dan Tabur Bunga Peringati HUT Ke 80 Armada RI

Alwi Assagaf

28 Nov 2025

Pemalang, Vokalpublika.com – Pangkalan TNI AL (Lanal) Tegal menggelar kegiatan ziarah rombongan dan tabur bunga dalam rangka memperingati Hari Armada RI Tahun 2025. Kegiatan bertema “Dengan Semangat Jalesveva Jayamahe, Koarmada RI Siap Mempersatukan Kekuatan Laut untuk Mengantarkan Rakyat Sejahtera, Bersatu, Berdaulat Menuju Indonesia Maju” tersebut berlangsung di Taman Makam Pahlawan Jayana Sureng Yudha Desa Penggarit, …

Kepala Staf Kodim 0711/Pemalang Hadiri Upacara Peringatan Hari Guru Nasional 2025

Alwi Assagaf

25 Nov 2025

Pemalang, Vokalpublika.com — Kepala Staf Kodim (Kasdim) 0711/Pemalang Mayor Kav Agus Solichin, S.H., menghadiri Upacara Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 yang digelar di Halaman Pendopo Kabupaten Pemalang, Selasa (25/11/2025). Upacara tahun ini mengangkat tema “Guru Hebat Indonesia Juara”, sebagai wujud penghormatan atas dedikasi para pendidik di seluruh wilayah Pemalang maupun Indonesia. Upacara dipimpin …

Wajib Diusut Tuntas! Nama Sufmi Dasco dan Benny Rhamdani Disebut dalam Dugaan TPPO Kamboja

admin

25 Nov 2025

JAKARTA, vokalpublika.com — Dugaan keterlibatan pejabat publik dalam kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) ke Kamboja kembali mencuat seiring terungkapnya kisah kelam ribuan WNI yang diduga menjadi korban eksploitasi dalam jaringan judi online di negara tersebut. Dua nama yang kini ikut disorot publik adalah Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad dan mantan Kepala BP2MI …

Rizal Bawazier Anggota DPR RI Komisi VI Dari Fraksi PKS Ingatkan Dirut Pertamina Soal Pajak Saat Rapat Dengar Pendapat

Alwi Assagaf

19 Nov 2025

Jakarta, Vokalpublika.com – Komisi VI DPR RI menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Pertamina di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta pada Rabu (19/11/2025). Adapun agenda hari ini adalah evaluasi kinerja perusahaan semester I 2025, roadmap pengembangan dan aksi korporasi tahun 2026, evaluasi produk bahan bakar minyak, dan lain-lain. RDP ini merupakan bagian dari fungsi pengawasan DPR …

Negara Tidak Boleh Kalah, EPI Desak Kejagung Tindak Tegas Jaringan Judi Online dan Afiliasinya

admin

19 Nov 2025

JAKARTA, vokalpublika.com — Eksponen Pemuda Indonesia (EPI) menyampaikan pernyataan sikap terkait maraknya praktik judi online (judol) dan gim daring terafiliasi yang dinilai semakin meresahkan masyarakat. Dalam konferensi pers yang digelar di depan Kantor Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (Jampidum) Kejaksaan Agung, EPI mendesak aparat penegak hukum untuk mengambil langkah tegas, terukur, dan transparan terhadap …

LKPPI Pertanyakan Sikap Diam Dasco Soal Dugaan Judi Online: Publik Menunggu Kepastian

admin

16 Nov 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Polemik dugaan keterkaitan Wakil Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, dengan jaringan judi online di Kamboja kembali mencuat ke publik. Ketua Umum Lintas Kajian dan Pemerhati Pembangunan Indonesia (LKPPI), Herlina Butar Butar, angkat suara dan menilai bahwa sikap diam Dasco justru memperlebar ruang spekulasi, terlebih isu judi online telah menjadi ancaman serius …

Aksi Debus Spektakuler Mewarnai Festival Se-Jabodetabek Perebutkan Piala Kementerian Kebudayaan Getarkan

Redaksi

16 Nov 2025

Jakarta Vokalpublika.com Suasana area Museum Satria Mandala, Jakarta, mendadak bergemuruh ketika aksi debus dari padepokan Gagak Karancang yang menapilkan atraksi debus di Festival Silat se-Jabodetabek memecah panggung utama Festival Seni Tradisi 2025. Gelaran akbar yang diselenggarakan oleh PETIRA ini menjadi ajang bergengsi dalam memperebutkan Piala Kementerian Kebudayaan Republik Indonesia, sekaligus ruang besar untuk menyalakan kembali …

Maybe you will like
Peringati Hari Lingkungan Hidup Nasional, Kementerian ATR/BPN Tegaskan Komitmen Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Berkelanjutan

Clara T S

12 Jan 2026

JAKARTA /vokalpublika.comSegenap jajaran Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menyampaikan ucapan Selamat Memperingati Hari Lingkungan Hidup Nasional sebagai wujud komitmen nyata dalam mendukung perlindungan, pelestarian, dan pengelolaan lingkungan hidup yang berkelanjutan. Momentum peringatan Hari Lingkungan Hidup Nasional ini dimaknai sebagai pengingat kolektif akan pentingnya memperkuat kesadaran ekologis serta meningkatkan kepedulian bersama terhadap keberlangsungan …

AMPI JAYA” Menggema di Paropo: Syukuran Tahun Baru Jadi Momentum Kebangkitan AMPI Dairi

Clara T S

12 Jan 2026

DAIRI /vokalpublika.comDewan Pimpinan Daerah (DPD) Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) Kabupaten Dairi menggelar acara syukuran Tahun Baru 2026 di kawasan Paropo, Silalahi, pada Minggu (11/01/2026). Kegiatan ini dihadiri oleh jajaran pengurus DPD, anggota, serta perwakilan rayon AMPI se-Kabupaten Dairi. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ketua DPD AMPI Dairi Budi Tarigan, Bendahara Umum Maringan Bancin, Sekretaris …

Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Akibatkan Dua Rumah Warga Tambakrejo – Pemalang Rusak

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Cuaca ekstrem berupa hujan deras disertai angin kencang menerjang wilayah Kabupaten Pemalang pada Jumat sore, (9/1/2026). Dampak peristiwa tersebut menyebabkan dua rumah warga di Dukuh Sumberharjo, RT 03 RW 07, Desa Tambakrejo, Kecamatan Pemalang, mengalami kerusakan bagian atap dan bangunan. Berdasarkan laporan Pusat Pengendalian Operasi Penanggulangan Bencana (Pusdalops-PB) BPBD Kabupaten Pemalang, kejadian …

Jalan Desa Kalisaleh – Belik Pemalang Rusak Bertahun-tahun! Minim Penerangan, Warga Dihimbau Hati-hati

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Kondisi jalan Desa Kalisaleh, Kecamatan Belik, Kabupaten Pemalang, memerlukan perhatian serius. Sejumlah titik jalan mengalami kerusakan parah dan berlubang, sementara fasilitas penerangan jalan masih sangat minim. Kerusakan ini telah berlangsung bertahun-tahun, sehingga menimbulkan kesulitan bagi warga dan pengendara yang melewati jalan tersebut. Informasi mengenai kondisi jalan ini muncul melalui video unggahan salah …

Peringati Hari Desa Nasional 2026, Ribuan Warga Pemalang Meriahkan Jalan Sehat dan Senam Pagi Bersama Bupati

Alwi Assagaf

11 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Pagi semangat ribuan warga meriahkan jalan sehat dan senam pagi di udara yang sejuk. Gelora Krida Muda, Desa Pegundan, Kecamatan Petarukan. Minggu (11/1/2026), dipenuhi gelak tawa dan semangat warga Kabupaten Pemalang. Ribuan peserta dari berbagai wilayah berkumpul mengikuti kegiatan jalan sehat dan senam bersama untuk memperingati Hari Desa Nasional. Warna-warni pakaian olahraga, …

City Walk Jadi Pilihan Olahraga Pagi Bupati Pemalang dan Keluarga

Alwi Assagaf

11 Jan 2026

Pemalang.Vokalpublika.com – Pagi yang cerah udara sejuk di City Walk Pemalang, Bupati Pemalang Anom Widiyantoro, memanfaatkan kawasan City Walk Pemalang untuk melakukan olahraga pagi bersama keluarga, Minggu (11/01/2026). Aktivitas tersebut berlangsung di ruang terbuka publik yang biasa digunakan masyarakat untuk berolahraga dan beraktivitas santai. Pada kegiatan tersebut, Bupati Pemalang terlihat menggunakan sepatu roda serta dengan …

x
x