Home » VokalPublika » Page 15
VokalPublika
Ketua PKK Lampung Barat Partinia Parosil Mabsus Dorong Ketahanan Pangan Keluarga Lewat Program P2L 2025

admin

10 Sep 2025

Lampung Barat, Vokalpublika.com — Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Lampung Barat, Partinia Parosil Mabsus, bersama Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura melaksanakan kegiatan Pembinaan Pemanfaatan Pekarangan Lestari (P2L) tahun 2025 di Balai Pekon Lombok Selatan, Kecamatan Lombok Seminung, Rabu (10/09). Kegiatan yang mengusung tema “Aku Hatinya PKK” ini merupakan bagian dari program kerja Pokja III PKK, …

Aksi Tolak Privatisasi PAM Jaya Dilakukan di DPRD Provinsi Jakarta

Redaksi

10 Sep 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Ratusan warga Jakarta datang ke DPRD Jakarta menyerukan penolakan rencana privatisasi Perusahaan Air Minum (PAM) Jaya. Warga yang bergerak dalam organisasi Urban Poor Consortium (UPC) dan Jaringan Rakyat Miskin Kota (JRMK) meminta Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jakarta menolak Privatisasi PAM Jaya. Rencana privatisasi PAM Jaya oleh pemerintah provinsi Daerah Khusus Jakarta …

Peringatan HUT ke-34 Kabupaten Lampung Barat Tahun 2025, Pemerintah Daerah Ajak Masyarakat Rayakan Kebersamaan dan Budaya Lokal

Redaksi

10 Sep 2025

Lampung Barat, Vokalpublika.com — Pemerintah Kabupaten Lampung Barat akan menggelar serangkaian kegiatan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-34 Kabupaten Lampung Barat yang jatuh pada tanggal 24 September 2025. Tahun ini, peringatan HUT mengangkat tema “Berbudaya Menuju Lampung Barat Setia” sebagai wujud semangat melestarikan budaya lokal dan membangun kebersamaan antar elemen masyarakat. Beragam kegiatan …

Rapat Kordinasi Penanggulangan Interaksi Negatif Antara Manusia Dengan Harimau Sumatra

Redaksi

10 Sep 2025

Lampung Barat, Vokalpublika.com – Menindaklanjuti terjadinya serangan hewan buas terhadap masyarakat, telah dilaksanakan Rapat Koordinasi Penanggulangan Interaksi Negatif Antara Manusia Dengan Harimau Sumatra, pada hari Sabtu, 06 September 2025 pukul 09.30 WIB, bertempat di Balai Pekon Tiga Jaya, Kecamatan Sekincau, Kabupaten Lampung Barat. Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Sekincau Reza Pahlevi, ST., MM., Lurah Sekincau …

Upacara Korp Raport Pindah Satuan Anggota Kodim 0422/Lampung Barat Tahun 2025

Admin

10 Sep 2025

Lampung Barat, Vokalpublika.com – Kodim 0422/Lampung Barat melaksanakan Upacara Korp Raport Pindah Satuan pada hari Kamis, 28 Agustus 2025 pukul 07.40 WIB, bertempat di Makodim 0422/Lampung Barat, Jl. Lintas Liwa, Kelurahan Way Mengaku, Kecamatan Balik Bukit, Kabupaten Lampung Barat. Upacara dipimpin langsung oleh Komandan Kodim 0422/Lampung Barat Letkol Inf Rizky Kurniawan, dengan petugas upacara antara …

Tragis!! Dua Kakak Beradik Tewas Tenggelam di Kolam Galian C Pekanbaru

admin

09 Sep 2025

Pekanbaru, vokalpublika.com – Warga Kelurahan Tuah Negeri, Kecamatan Tenayan Raya, Pekanbaru, digegerkan oleh penemuan dua jenazah kakak beradik yang tewas tenggelam di sebuah kolam bekas galian C. Kedua korban, Marta Meirlina Daeli (11) dan Jefrianus Daeli (8) dilaporkan hilang sejak sore hari. Kapolresta Pekanbaru Kombes Jeki Rahmat Mustika mengatakan penemuan ini bermula dari laporan orang …

Kapolda Jatim Beri Pesan Penting di Peringatan Haornas

admin

09 Sep 2025

Surabaya, Vokalpublika.com | Polda Jawa Timur menggelar upacara peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-42 di Mapolda Jatim. Kegiatan yang dipimpin langsung Kapolda Jatim Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si., itu berlangsung khidmat dengan diikuti Wakapolda, pejabat utama, personel Polri, ASN, serta peserta apel lainnya, Selasa (9/9/2025). Dalam amanatnya, Kapolda Jatim menyampaikan bahwa Haornas tahun ini …

Tragis Nasib Pria di Desa Tanjung Bumi Digorok Ditengah Jalan, Polisi Buru Pelaku.

admin

09 Sep 2025

Bangkalan, Vokalpublika.com |Aksi pembunuhan terjadi di Desa Macajah, Kecamatan Tanjung Bumi, Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur. Seorang pria tewas terkapar di tepi jalan usai dibacok 2 orang. Senin, (8/9/2025). Kapolres Bangkalan, AKBP Hendro Sukmono membenarkan kejadian itu, bahwa kejadian tersebut terjadi sekira pukul 17.30 WIB tadi saat menjelang waktu magrib. Diketahui korban MY (41) warga Desa …

Polrestabes Surabaya Bongkar Jaringan Narkoba Lintas Pulau, Sita 84,7 Kg Sabu dan 40 Ribu Ekstasi

admin

09 Sep 2025

Surabaya, vokalpublika.com – Polrestabes Surabaya kembali menorehkan prestasi besar dalam pemberantasan narkoba. Dalam rangka memperingati HUT ke-80 Kemerdekaan RI sekaligus mendukung Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2025, Satresnarkoba berhasil mengungkap dua kasus jaringan narkotika lintas pulau dengan barang bukti 84.758,02 gram sabu dan 40.328 butir ekstasi. Nilai ekonomis barang haram tersebut diperkirakan mencapai Rp127,16 miliar, dengan …

Polda Lampung Gelar Upacara Peringatan Hari Olahraga Nasional KE-42 Tahun 2025

admin

09 Sep 2025

LAMPUNG, Vokalpublika.com – Polda Lampung menggelar Upacara Peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-42 Tahun 2025 dengan khidmat di Lapangan Apel Polda Lampung. Upacara ini dipimpin langsung oleh Kepala Biro Perencanaan (Karo Rena) Polda Lampung, Kombes Pol Suratno, selaku Inspektur Upacara (Irup). Selasa(9/9/25) Turut hadir dalam upacara tersebut seluruh Pejabat Utama (PJU) serta seluruh peserta personel …

Maybe you will like
Ada Apa di Ampelgading? Satpol PP Pemalang Tertibkan Warung Remang-remang

Alwi Assagaf

14 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Aktivitas sejumlah warung remang-remang yang diduga beroperasi di balik bangunan liar di wilayah Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Pemalang, menjadi sasaran patroli Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemalang. Selasa malam (14/1/2026). Penertiban dilakukan sebagai bagian dari penegakan Peraturan Daerah (Perda) serta upaya menjaga ketenteraman dan ketertiban umum. Langkah tersebut menandai keseriusan Satpol PP, …

Sejumlah Sekolah Penerima Manfaat Program MBG di Pemalang Keluhkan Hidangan Dari Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi Tidak Layak

Alwi Assagaf

14 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com –Keluhan wali murid dan siswa tentang menu Makan Bergizi Gratis (MBG) muncul karena kualitas makanan yang tidak layak, seperti menu yang terlalu sederhana (hanya nasi putih, olahan tempe goreng tepung, bakso, buah klengkeng sebanyak tiga buah dan potongan wortel). Sehingga dinilai oleh sejumlah walimurid, menu tersebut belum memenuhi standar gizi seimbang dan tujuan …

Praktik Terselubung Jual Beli LKS Untuk Siswa Sekolah Dasar di Pemalang Kembali Mencuat: Menimbulkan Konflik Kepentingan!

Alwi Assagaf

13 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Sejumlah siswa SDN 02 Suru Wanarata, Pemalang, menerima selebaran mengenai buku Lembar Kerja Siswa (LKS) atau Buku Pendamping yang ditawarkan dari pihak luar. Setiap buku dijual Rp 10.000 per judul, dengan total 9 buku, sehingga jika dibeli semua mencapai Rp 90.000 per siswa. Penawaran ini menimbulkan pertanyaan mengenai kebijakan sekolah dan kelengkapan …

PAC Hanura Nongsa Salurkan Bantuan Al-Qur’an dan Yasin di Masjid Jabal Nur

Redaksi

13 Jan 2026

Batam, vokalpublika.com– Pengurus Anak Cabang (PAC) Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Kecamatan Nongsa, Kota Batam, menggelar kegiatan sosial keagamaan bagi umat Muslim di wilayah Kelurahan Batu Besar, RW 23, pada Selasa (13/1/2026). Kegiatan tersebut diwujudkan melalui penyerahan bantuan berupa buku ayat suci Al-Qur’an, buku Yasin, dan buku Iqro yang dipusatkan di Masjid Jabal Nur Rohanelman, …

Kampanye Kreatif Oleh Babinsa Koramil Comal Kodim Pemalang: Sosialisasi Penerimaan CABA CATA PK Gel. I TA 2026 di SMK Nusantara

Alwi Assagaf

13 Jan 2026

Pemalang – Dalam rangka memberikan sosialisasi serta menumbuhkan minat generasi muda untuk mengabdi kepada bangsa dan negara melalui Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD), Babinsa Koramil 04/Comal Kodim 0711/Pemalang melaksanakan kampanye kreatif penerimaan Calon Bintara (CABA) dan Calon Tamtama Prajurit Karier (CATA PK) Gelombang I Tahun Anggaran 2026. Kegiatan tersebut berlangsung di SMK Nusantara …

Kantor Pertanahan Kabupaten Dairi Serahkan Eviden dan Hasil Kegiatan PTSL Tahun 2025

Clara T S

13 Jan 2026

Dairi/Kantor Pertanahan Kabupaten Dairi melaksanakan penyerahan eviden dan hasil kegiatan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) pada Selasa, 23 Desember 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Kementerian ATR/BPN dalam mewujudkan kepastian hukum dan perlindungan hak atas tanah bagi masyarakat. Program PTSL dilaksanakan sebagai upaya strategis pemerintah untuk mempercepat pendaftaran tanah secara sistematis, lengkap, dan transparan, …

x
x