Home » Tags "Mahasiswa"
Mahasiswa
Mahasiswa Karimun Minta Pemerataan Beasiswa bagi Mahasiswa di Luar Daerah

admin

20 Sep 2025

Karimun, vokalpublika.com – Mahasiswa asal Kabupaten Karimun yang tengah menempuh pendidikan di Tanjungpinang dan Bintan menyampaikan aspirasi terkait program beasiswa yang dicanangkan Pemerintah Kabupaten Karimun. Sebelumnya, Bupati Karimun menyerahkan beasiswa pendidikan melalui kerja sama Corporate Social Responsibility (CSR) dengan salah satu bank. Dalam pemberitaan gokepri.com, Bupati menyatakan pemerintah berencana memberikan 1.000 beasiswa bagi mahasiswa berprestasi …

Distrik Berisik Tanjungpinang Kritik Tender Gurindam 12: Pemprov Wajib Libatkan Pemko

admin

12 Sep 2025

Tanjungpinang, vokalpublika.com – Polemik pengelolaan Kawasan Gurindam 12 atau Tepi Laut Tanjungpinang kembali mencuat setelah Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) resmi membuka tender pemanfaatan aset daerah tersebut melalui skema Kerja Sama Pemanfaatan (KSP). Ketua Dewan Perwakilan Distrik (DPD) Berisik Kota Tanjungpinang, Okta Alamsyah, menilai langkah Pemprov membuka tender tanpa melibatkan Pemerintah Kota (Pemko) Tanjungpinang …

DPRD KOTA SUNGAI PENUH SAMBUT AKSI DEMONSTRASI MAHASISWA

Admin

03 Sep 2025

Sungai penuh, vokalpublika.com – Pimpinan dan Anggota DPRD sambut Aksi Demonstrasi Mahasiswa Aliansi Cipayung Plus, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) serta OKP Se-Kota Sungai Penuh dan Se- Kabupaten Kerinci, Selasa (02/08). Aksi tersebut berlangsung dihalaman Kantor DPRD Kota Sungai Penuh dan mendapatkan apresiasi dari semua pihak yang berlangsung tertib dan damai. Tema Demonstrasi para mahasiswa di …

Aksi demo mahasiswa di depan gedung DPRD Sulut,mereka mempertanyakan kasus guru besar kami prof,ing mokoginta

Admin

02 Sep 2025

Sulawesi utara, vokalpublika.compada Senin 01/September/2025Pada aksi demonstrasi mahasiswa-mahasiswa di depan gedung DPRD provinsi Sulut mahasiswa menyampaikan banyak aspirasi-aspirasi masyarakat yang di abaikan oleh parah wakil rakyat,, pada aksi demo mahasiswa,pada hari Senin 1 September pukul15:00 mahasiswa juga menyuarakan aspirasi dengan adanya seorang guru besar kami prof.ing mokogintaYang berjuang sudah sejak delapan tahun sampai saat ini …

Rektor UIN Suska Riau: Mahasiswa Harus Cerdas, Disiplin, dan Bijak Gunakan Media Sosial

Admin

01 Sep 2025

Pekanbaru, vokalpublika.com – Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Syarif Kasim Riau mengawali perkuliahan Tahun Akademik 2025–2026 dengan menggelar Kuliah Umum bertema “Melejitkan Potensi Diri Mahasiswa Menjadi Muslim Berprestasi”, Senin (1/9/2025). Kegiatan ini diikuti 5.727 mahasiswa baru bersama rektor, jajaran pimpinan universitas dan fakultas, tenaga kependidikan, serta seluruh civitas akademika. Agenda ini menjadi bagian penting dari …

KAPOLDA KEPRI MENGEDEPANKAN DIALOG DAN PERSUASIF DALAM MENYAMPAIKAN DAN MENERIMA ASPIRASI MAHASISWA DI KOTA BATAM

Admin

01 Sep 2025

Batam, vokalpublika.com– Kapolda Kepulauan Riau Irjen Pol. Asep Safrudin, S.I.K., M.H., menghadiri audiensi bersama Aliansi Mahasiswa Kota Batam yang digelar bersama Forkopimda Provinsi Kepri dan Kota Batam, Senin (1/9/2025) di Gedung Serbaguna DPRD Kota Batam. Kegiatan ini turut dihadiri Wakil Gubernur Kepri, Wakapolda Kepri, Danlantamal IV Batam, Walikota dan Wakil Walikota Batam, Ketua DPRD Kota …

Aksi Damai Mahasiswa Bekasi di Kantor DPRD Kota Bekasi

Admin

01 Sep 2025

Bekasi, vokalpublika.com – Puluhan mahasiswa dari berbagai organisasi menggelar aksi unjuk rasa di depan Gedung Dewan Perwakilan Raakyat Daerah (DPRD) Kota Bekasi, Senin siang, 1 September 2025. Mereka mengatasnamakan diri Dewan Perlawanan Rakyat Bekasi ( DPR-B) berorasi disekitar gedung DPRD Kota Bekasi. Aksi unjuk rasa berlangsung kondusif, setelah dialog massa mahasiswa membubarkan diri. “Hari ini …

Aksi Meluas, Massa Bentrok dengan Aparat di Palmerah

Admin

25 Aug 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Aksi di depan Gedung DPR RI pada 25 Agustus meluas ke berbagai titik di sekitar lokasi utama. Selain di Taman Ria dan dekat pintu masuk Gelora Bung Karno, massa juga melakukan pergerakan ke wilayah Palmerah dan Pejompongan. Sejumlah massa berlarian ke arah kolong flyover Pejompongan, bahkan menyeberangi rel dengan memanjat pagar, lalu …

Aksi 25 Agustus Tercerai-berai, Serang Pintu Keluar DPR RI

Admin

25 Aug 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Aksi masyarakat dan mahasiswa di depan Gedung DPR RI berlangsung Keos, aparat memukul mundur massa aksi ke Taman Ria. Sepanjang 200 meter pembatas jalan Trans Jakarta menjadi obyek pengrusakan. Massa yang marah, karena disemprotkan air dari water Canon, marah dengan melempari aparat dengan batu serta bambu. Bentrok massa dengan aparat juga terjadi …

Mahasiswa Karimun Tolak Praktik Politik Balas Budi Dalam Pengangkatan Komisaris dan Direksi BUMD. Integritas Zondervan Dipertanyakan!!

Redaksi

17 Jul 2025

Karimun, Vokalpublika.com Mahasiswa Raja Pradigjaya asal karimun mengkritisi hasil Seleksi terbuka Penjabat Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang diumumkan berdasarkan surat Panitia Seleksi Nomor 14/PANSEL/VII/2025 tertanggal 14 Juli 2025. yang menyoroti proses seleksi ini sebagai sebuah momen penting yang menuntut keterbukaan, integritas, dan akuntabilitas. Pemerintah Kabupaten Karimun resmi memiliki nahkoda baru dalam tubuh Badan Usaha …

Maybe you will like
Ada Apa di Ampelgading? Satpol PP Pemalang Tertibkan Warung Remang-remang

Alwi Assagaf

14 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Aktivitas sejumlah warung remang-remang yang diduga beroperasi di balik bangunan liar di wilayah Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Pemalang, menjadi sasaran patroli Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemalang. Selasa malam (14/1/2026). Penertiban dilakukan sebagai bagian dari penegakan Peraturan Daerah (Perda) serta upaya menjaga ketenteraman dan ketertiban umum. Langkah tersebut menandai keseriusan Satpol PP, …

Sejumlah Sekolah Penerima Manfaat Program MBG di Pemalang Keluhkan Hidangan Dari Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi Tidak Layak

Alwi Assagaf

14 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com –Keluhan wali murid dan siswa tentang menu Makan Bergizi Gratis (MBG) muncul karena kualitas makanan yang tidak layak, seperti menu yang terlalu sederhana (hanya nasi putih, olahan tempe goreng tepung, bakso, buah klengkeng sebanyak tiga buah dan potongan wortel). Sehingga dinilai oleh sejumlah walimurid, menu tersebut belum memenuhi standar gizi seimbang dan tujuan …

Praktik Terselubung Jual Beli LKS Untuk Siswa Sekolah Dasar di Pemalang Kembali Mencuat: Menimbulkan Konflik Kepentingan!

Alwi Assagaf

13 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Sejumlah siswa SDN 02 Suru Wanarata, Pemalang, menerima selebaran mengenai buku Lembar Kerja Siswa (LKS) atau Buku Pendamping yang ditawarkan dari pihak luar. Setiap buku dijual Rp 10.000 per judul, dengan total 9 buku, sehingga jika dibeli semua mencapai Rp 90.000 per siswa. Penawaran ini menimbulkan pertanyaan mengenai kebijakan sekolah dan kelengkapan …

PAC Hanura Nongsa Salurkan Bantuan Al-Qur’an dan Yasin di Masjid Jabal Nur

Redaksi

13 Jan 2026

Batam, vokalpublika.com– Pengurus Anak Cabang (PAC) Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Kecamatan Nongsa, Kota Batam, menggelar kegiatan sosial keagamaan bagi umat Muslim di wilayah Kelurahan Batu Besar, RW 23, pada Selasa (13/1/2026). Kegiatan tersebut diwujudkan melalui penyerahan bantuan berupa buku ayat suci Al-Qur’an, buku Yasin, dan buku Iqro yang dipusatkan di Masjid Jabal Nur Rohanelman, …

Kampanye Kreatif Oleh Babinsa Koramil Comal Kodim Pemalang: Sosialisasi Penerimaan CABA CATA PK Gel. I TA 2026 di SMK Nusantara

Alwi Assagaf

13 Jan 2026

Pemalang – Dalam rangka memberikan sosialisasi serta menumbuhkan minat generasi muda untuk mengabdi kepada bangsa dan negara melalui Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD), Babinsa Koramil 04/Comal Kodim 0711/Pemalang melaksanakan kampanye kreatif penerimaan Calon Bintara (CABA) dan Calon Tamtama Prajurit Karier (CATA PK) Gelombang I Tahun Anggaran 2026. Kegiatan tersebut berlangsung di SMK Nusantara …

Kantor Pertanahan Kabupaten Dairi Serahkan Eviden dan Hasil Kegiatan PTSL Tahun 2025

Clara T S

13 Jan 2026

Dairi/Kantor Pertanahan Kabupaten Dairi melaksanakan penyerahan eviden dan hasil kegiatan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) pada Selasa, 23 Desember 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Kementerian ATR/BPN dalam mewujudkan kepastian hukum dan perlindungan hak atas tanah bagi masyarakat. Program PTSL dilaksanakan sebagai upaya strategis pemerintah untuk mempercepat pendaftaran tanah secara sistematis, lengkap, dan transparan, …

x
x