Home » Tags "BMKG"
BMKG
BMKG Batam Keluarkan Peringatan Dini Banjir Pesisir (Rob) untuk Wilayah Kepri 4–13 Desember 2025

Redaksi

30 Nov 2025

Batam, vokalpublika.com— Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Kelas I Hang Nadim Batam resmi mengeluarkan peringatan dini potensi banjir pesisir (rob) yang akan melanda sejumlah wilayah di Provinsi Kepulauan Riau mulai tanggal 4 hingga 13 Desember 2025. Peringatan ini dikeluarkan sehubungan dengan fenomena Fase Perigee—yaitu kondisi ketika jarak bulan berada paling dekat dengan …

Dedy Jarliyostika Ingatkan Nelayan Karimun Waspadai Cuaca Buruk

admin

15 Sep 2025

Karimun, vokalpublika.com – Anggota DPRD Kabupaten Karimun, Dedy Jarliyostika, mengimbau para nelayan untuk lebih berhati-hati saat melaut di tengah kondisi cuaca buruk yang belakangan ini kerap terjadi. Menurut Dedy, keselamatan jiwa harus menjadi prioritas utama dibandingkan hasil tangkapan. Ia meminta nelayan selalu memperhatikan prakiraan cuaca dari BMKG dan tidak memaksakan diri untuk berlayar jika kondisi …

Polisi Ingatkan Masyarakat Tetap Waspada Cuaca Ekstrem Paska Banjir Terjang Lambar dan Pesibar

admin

11 Sep 2025

Lampung, vokalpublika.com – Puluhan rumah warga di Pemangku Gunung Sari, Pekon Banding Agung, Kecamatan Suoh, Kabupaten Lampung Barat rusak akibat diterjang banjir bandang pada Rabu (10/9/2025) pukul 17.00 WIB sore. Polda Lampung menghimbau masyarakat untuk tetap waspada mengingat cuaca ekstrem masih berpotensi terjadi di Provinsi Lampung. “Kita ketahui bersama beberapa hari belakangan dua kabupaten di …

BMKG Ingatkan Potensi Cuaca Ekstrem, Oyong Wahyudi Ajak Warga Batam Waspada Banjir, Longsor, dan DBD

Admin

11 Aug 2025

Batam, Vokalpublika.com – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kota Batam mengeluarkan peringatan dini terkait hujan lebat disertai angin kencang yang berpotensi melanda sebagian besar wilayah Batam dalam beberapa hari ke depan. Kondisi ini diperkirakan dapat memicu banjir, tanah longsor, pohon tumbang, hingga mengganggu transportasi laut. Menanggapi hal tersebut, Tokoh Muda Batam, Oyong Wahyudi, S.H., …

Gempa Magnitudo 6,3 Guncang Bengkulu, 152 Rumah Rusak

admin

23 May 2025

Bengkulu, VokalPublika.com – Gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,3 mengguncang wilayah Bengkulu pada Jumat dini hari, 23 Mei 2025, pukul 02.52 WIB. Pusat gempa terletak di laut sekitar 43 kilometer barat daya Kota Bengkulu, dengan koordinat 4.17 lintang selatan dan 102.17 bujur timur, serta kedalaman 10 kilometer. Guncangan gempa dirasakan luas hingga hampir seluruh Provinsi Bengkulu. …

Gempa M6,2 Guncang Aceh Barat Daya, Getaran Terasa hingga Medan dan Banda Aceh

admin

12 May 2025

ACEH BARAT DAYA – Suasana Minggu sore yang tenang mendadak berubah menjadi kepanikan saat gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,2 mengguncang wilayah barat daya Aceh, tepatnya di sekitar Blangpidie, Kabupaten Aceh Barat Daya, pada 11 Mei 2025 pukul 15.57 WIB. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan bahwa pusat gempa berada di laut, sekitar 21 kilometer …

Maybe you will like
Awali Tahun Kerja, Seksi Penataan dan Pemberdayaan Kantah Dairi Gelar Rapat Internal untuk Perkuat Kinerja dan Sinergi

Clara T S

12 Jan 2026

DAIRI / vokalpublika comDalam rangka mengawali pelaksanaan tugas dan program kerja di tahun berjalan, Seksi Penataan dan Pemberdayaan Kantor Pertanahan Kabupaten Dairi menggelar rapat internal awal tahun sebagai forum evaluasi sekaligus perencanaan strategis, Senin (12/01/2026) Rapat internal ini menjadi momentum penting untuk meninjau capaian kinerja tahun sebelumnya, mengidentifikasi berbagai kendala dan tantangan yang dihadapi di …

Dukung Program Nasional, Koramil 12/Watukumpul Kodim 0711/Pemalang Turun Langsung Lakukan Pendampingan Penyiapan Lahan KDKMP

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Dalam rangka mendukung program nasional penguatan ekonomi desa, Koramil 12/Watukumpul Kodim 0711/Pemalang Korem 071/Wijayakusuma melaksanakan pendampingan kegiatan Pembukaan Penyiapan Lahan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) yang bertempat di Desa Jojogan, Kecamatan Watukumpul, Kabupaten Pemalang. Senin (12/01/2026). Kegiatan tersebut dihadiri langsung oleh Danramil 12/Watukumpul Kapten Inf Mulyo Hartono, didampingi Babinsa Desa Jojogan Serka …

Peringati Hari Lingkungan Hidup Nasional, Kementerian ATR/BPN Tegaskan Komitmen Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Berkelanjutan

Clara T S

12 Jan 2026

JAKARTA /vokalpublika.comSegenap jajaran Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menyampaikan ucapan Selamat Memperingati Hari Lingkungan Hidup Nasional sebagai wujud komitmen nyata dalam mendukung perlindungan, pelestarian, dan pengelolaan lingkungan hidup yang berkelanjutan. Momentum peringatan Hari Lingkungan Hidup Nasional ini dimaknai sebagai pengingat kolektif akan pentingnya memperkuat kesadaran ekologis serta meningkatkan kepedulian bersama terhadap keberlangsungan …

AMPI JAYA” Menggema di Paropo: Syukuran Tahun Baru Jadi Momentum Kebangkitan AMPI Dairi

Clara T S

12 Jan 2026

DAIRI /vokalpublika.comDewan Pimpinan Daerah (DPD) Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) Kabupaten Dairi menggelar acara syukuran Tahun Baru 2026 di kawasan Paropo, Silalahi, pada Minggu (11/01/2026). Kegiatan ini dihadiri oleh jajaran pengurus DPD, anggota, serta perwakilan rayon AMPI se-Kabupaten Dairi. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ketua DPD AMPI Dairi Budi Tarigan, Bendahara Umum Maringan Bancin, Sekretaris …

Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Akibatkan Dua Rumah Warga Tambakrejo – Pemalang Rusak

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Cuaca ekstrem berupa hujan deras disertai angin kencang menerjang wilayah Kabupaten Pemalang pada Jumat sore, (9/1/2026). Dampak peristiwa tersebut menyebabkan dua rumah warga di Dukuh Sumberharjo, RT 03 RW 07, Desa Tambakrejo, Kecamatan Pemalang, mengalami kerusakan bagian atap dan bangunan. Berdasarkan laporan Pusat Pengendalian Operasi Penanggulangan Bencana (Pusdalops-PB) BPBD Kabupaten Pemalang, kejadian …

Jalan Desa Kalisaleh – Belik Pemalang Rusak Bertahun-tahun! Minim Penerangan, Warga Dihimbau Hati-hati

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Kondisi jalan Desa Kalisaleh, Kecamatan Belik, Kabupaten Pemalang, memerlukan perhatian serius. Sejumlah titik jalan mengalami kerusakan parah dan berlubang, sementara fasilitas penerangan jalan masih sangat minim. Kerusakan ini telah berlangsung bertahun-tahun, sehingga menimbulkan kesulitan bagi warga dan pengendara yang melewati jalan tersebut. Informasi mengenai kondisi jalan ini muncul melalui video unggahan salah …

x
x