Home » Tags "Bekasi"
Bekasi
Wakil Wali Kota Bekasi Sambut Peserta Studi Kerja Profesi Diklat Pembentukan PPNS Gelombang V–VIII

Redaksi

02 Dec 2025

Bekasi, vokalpublika.com – Kunjungan studi kerja profesi Diklat Pembentukan Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) gelombang V hingga VIII berlangsung di Kota Bekasi dan mendapat sambutan langsung dari Wakil Wali Kota Bekasi. Kegiatan ini digelar sebagai upaya meningkatkan kompetensi aparatur dalam menegakkan peraturan daerah secara profesional dan berintegritas. Acara tersebut dihadiri oleh para peserta diklat dari …

Revitalisasi Pasar Kranji Penting, Pedagang Dipastikan Bisa Berdagang Lagi dalam 2 Tahun

Redaksi

08 Oct 2025

Bekasi, VokalPublika.com –Kepala Bidang Pasar Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagperin) Kota Bekasi, Budiman, menyampaikan bahwa pembangunan Pasar Kranji ditargetkan selesai dalam waktu dua tahun. Proyek revitalisasi tersebut resmi dimulai pada 1 Oktober 2025. Menurut Budiman, keberadaan pasar tradisional memiliki peran vital dalam kegiatan ekonomi masyarakat. Karena itu, revitalisasi menjadi langkah penting untuk meningkatkan fasilitas dan …

Warga dan Mahasiswa Pertanyakan Tunjangan Perumahan Wali Kota dan DPRD Bekasi

admin

15 Sep 2025

Bekasi, vokalpublika.com – Rencana pemberian tunjangan perumahan bagi Wali Kota, Wakil Wali Kota, serta anggota DPRD Kota Bekasi menuai kritik dari sejumlah warga dan mahasiswa. Kebijakan ini dinilai sebagai bentuk pemborosan anggaran daerah yang seharusnya dapat dialokasikan untuk kebutuhan mendesak, seperti peningkatan layanan publik, pembangunan infrastruktur, maupun program sosial. “Pemberian fasilitas itu menampar konstituen yang …

Car Free Day (CFD) di Kota Bekasi Diadakan Lagi Di Jalan Ahmad Yani

Admin

07 Sep 2025

Bekasi, vokalpublika.com – Kegiatan Car Free Day (CFD) di Kota Bekasi kembali diadakan lagi. Berlokasi menggunakan jalan Ahmad Yani, Kota Bekasi, dan wilayah disekitarnya. Pemerintah Kota Bekasi melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) mengumumkan bahwa kegiatan Car Free Day (CFD) di Jl. Jenderal Ahmad Yani hingga Summarecon Bekasi akan kembali dibuka pada Minggu, 7 September 2025. …

Pemerintah Kabupaten Bekasi akan Bebaskan Tunggakan PBB

Admin

20 Aug 2025

Bekasi, vokalpublika.com – Sebagaimana instruksi Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi, pemerintah Kabupaten Bekasi memastikan akan menggratiskan tunggakan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) perorangan. Wakil Bupati Bekasi Asep Surya Atmaja mengatakan, faktor kondisi ekonomi masyarakat yang tengah tidak stabil menjadi pertimbangan utama Pemkab Bekasi mengikuti instruksi Dedi Mulyadi menggratiskan tunggakan PBB. Rencana pembebasan tunggakan PBB diharapkan …

Situs Sejarah Bekasi Rusak dan Hilang, Pemerintah Dinilai Abai

Admin

18 Aug 2025

Bekasi, vokalpublika.com – Monumen Kali Bekasi, salah satu situs sejarah perjuangan rakyat Bekasi, kini kondisinya memprihatinkan. Monumen yang seharusnya menjadi saksi sejarah perlawanan rakyat terhadap penjajah itu terlihat tidak terawat, bahkan sejumlah benda bersejarah rusak dan hilang. Pengurus Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (GMBI), Asep Sukarya, menilai Pemerintah Kota Bekasi dan Pemerintah Provinsi Jawa Barat kurang …

Satpol PP Kota Bekasi bagikan Bendera Merah Putih ke Pelaku Usaha

Redaksi

15 Aug 2025

Bekasi, vokalpublika.ckm-Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Bekasi melakukan giat membagikan bendera merah putih pada pengusaha usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) Kota Bekasi. Bendera ukuran 100 cm x 150 cm dibagikan jelang pelaksanaan kegiatan 17 Agustus 2025. Pembagian bendera merah putih ini terlihat dilakukan di Kecamatan Bekasi Barat, pelaku usaha menerima bendera merah …

Maybe you will like
Peringati Hari Lingkungan Hidup Nasional, Kementerian ATR/BPN Tegaskan Komitmen Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Berkelanjutan

Clara T S

12 Jan 2026

JAKARTA /vokalpublika.comSegenap jajaran Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menyampaikan ucapan Selamat Memperingati Hari Lingkungan Hidup Nasional sebagai wujud komitmen nyata dalam mendukung perlindungan, pelestarian, dan pengelolaan lingkungan hidup yang berkelanjutan. Momentum peringatan Hari Lingkungan Hidup Nasional ini dimaknai sebagai pengingat kolektif akan pentingnya memperkuat kesadaran ekologis serta meningkatkan kepedulian bersama terhadap keberlangsungan …

AMPI JAYA” Menggema di Paropo: Syukuran Tahun Baru Jadi Momentum Kebangkitan AMPI Dairi

Clara T S

12 Jan 2026

DAIRI /vokalpublika.comDewan Pimpinan Daerah (DPD) Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) Kabupaten Dairi menggelar acara syukuran Tahun Baru 2026 di kawasan Paropo, Silalahi, pada Minggu (11/01/2026). Kegiatan ini dihadiri oleh jajaran pengurus DPD, anggota, serta perwakilan rayon AMPI se-Kabupaten Dairi. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ketua DPD AMPI Dairi Budi Tarigan, Bendahara Umum Maringan Bancin, Sekretaris …

Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Akibatkan Dua Rumah Warga Tambakrejo – Pemalang Rusak

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Cuaca ekstrem berupa hujan deras disertai angin kencang menerjang wilayah Kabupaten Pemalang pada Jumat sore, (9/1/2026). Dampak peristiwa tersebut menyebabkan dua rumah warga di Dukuh Sumberharjo, RT 03 RW 07, Desa Tambakrejo, Kecamatan Pemalang, mengalami kerusakan bagian atap dan bangunan. Berdasarkan laporan Pusat Pengendalian Operasi Penanggulangan Bencana (Pusdalops-PB) BPBD Kabupaten Pemalang, kejadian …

Jalan Desa Kalisaleh – Belik Pemalang Rusak Bertahun-tahun! Minim Penerangan, Warga Dihimbau Hati-hati

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Kondisi jalan Desa Kalisaleh, Kecamatan Belik, Kabupaten Pemalang, memerlukan perhatian serius. Sejumlah titik jalan mengalami kerusakan parah dan berlubang, sementara fasilitas penerangan jalan masih sangat minim. Kerusakan ini telah berlangsung bertahun-tahun, sehingga menimbulkan kesulitan bagi warga dan pengendara yang melewati jalan tersebut. Informasi mengenai kondisi jalan ini muncul melalui video unggahan salah …

Peringati Hari Desa Nasional 2026, Ribuan Warga Pemalang Meriahkan Jalan Sehat dan Senam Pagi Bersama Bupati

Alwi Assagaf

11 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Pagi semangat ribuan warga meriahkan jalan sehat dan senam pagi di udara yang sejuk. Gelora Krida Muda, Desa Pegundan, Kecamatan Petarukan. Minggu (11/1/2026), dipenuhi gelak tawa dan semangat warga Kabupaten Pemalang. Ribuan peserta dari berbagai wilayah berkumpul mengikuti kegiatan jalan sehat dan senam bersama untuk memperingati Hari Desa Nasional. Warna-warni pakaian olahraga, …

City Walk Jadi Pilihan Olahraga Pagi Bupati Pemalang dan Keluarga

Alwi Assagaf

11 Jan 2026

Pemalang.Vokalpublika.com – Pagi yang cerah udara sejuk di City Walk Pemalang, Bupati Pemalang Anom Widiyantoro, memanfaatkan kawasan City Walk Pemalang untuk melakukan olahraga pagi bersama keluarga, Minggu (11/01/2026). Aktivitas tersebut berlangsung di ruang terbuka publik yang biasa digunakan masyarakat untuk berolahraga dan beraktivitas santai. Pada kegiatan tersebut, Bupati Pemalang terlihat menggunakan sepatu roda serta dengan …

x
x