- UncategorizedKenali Hak Anda sebagai Pemohon Layanan Pertanahan, ATR/BPN Dorong Masyarakat Jadi Pengguna Layanan yang Cerdas
- BeritaMantan Aktivis ’98, Anggota Komisi A DPRD Pemalang Kundhi: Rencana Pemkab Outsourcing kan Tenaga Non ASN Itu Tidak Manusiawi
- UncategorizedPENGACARA NGANJUK MENANG DI PENGADILAN BONTANG – KALTIM”
- BeritaPenghormatan Terakhir, Kodim 0711/Pemalang Gelar Upacara Persemayaman dan Pemakaman Militer Almarhum Brigjen TNI (Purn) M. Haryanto, S.IP
- BeritaWarga Resah, Mobilitas Terganggu: Jalan Pemkab Tegalmelati-Petarukan Membahayakan, Penuh Lubang dan Berlumpur
- UncategorizedMenkomdigi: PP TUNAS Perkuat Peran Orang Tua Lindungi Anak dari Penipuan Digital
Vokal Publika - Mengungkap Fakta, Menyuarakan Nurani
admin
03 Jul 2025
Jakarta, vokalpublika.com — Menteri Kebudayaan Fadli Zon menyampaikan permintaan maaf atas pernyataannya yang dinilai tidak sensitif terkait tragedi pemerkosaan massal pada kerusuhan Mei 1998. Permintaan maaf itu disampaikan dalam rapat bersama Komisi X DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Rabu (2/7/2025). “Saya minta maaf, kalau ini terkait dengan insensitivitas, dianggap insensitif,” kata Fadli di hadapan …
admin
02 Jul 2025
Pamekasan, vokalpublika.com – Seorang kurir ekspedisi JNT, Irwan Siskiyanto (27), menjadi korban penganiayaan saat mengantar paket ke salah satu pelanggan di wilayah Pamekasan, Jawa Timur. Pelaku, yang kini telah ditetapkan sebagai tersangka oleh polisi, ternyata merupakan aparatur sipil negara (ASN) dan guru taman kanak-kanak (TK) di Kabupaten Sampang. Informasi yang diperoleh dari laporan Kompas.com menyebutkan …
admin
02 Jul 2025
Karimun, vokalpublika.com — Badan Pengusahaan (BP) Kawasan Karimun menggelar prosesi serah terima jabatan Kepala BP Kawasan Karimun dalam sebuah acara resmi yang berlangsung di Kantor BP Kawasan Karimun pada Jumat (13/6). Serah terima jabatan ini menandai pergantian kepemimpinan dari Faisal Rizal, Plt. Kepala sebelumnya, kepada Agusnawarman selaku Kepala BP Kawasan yang baru.Acara berlangsung khidmat dan …
Redaksi
02 Jul 2025
Batam, Vokalpublika.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam secara resmi menyetujui pembahasan lanjutan terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD-P) Tahun Anggaran 2025. Kesepakatan tersebut dicapai dalam rapat paripurna yang digelar pada Selasa (1/7) di ruang sidang utama DPRD Batam. Rapat yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD …
Redaksi
01 Jul 2025
Jakarta, Vokalpublika.com – Universitas Indonesia (UI) kembali mencatatkan prestasi membanggakan dengan menempati peringkat tertinggi di Indonesia dalam QS World University Ranking (WUR) 2026. Dalam daftar terbaru yang dirilis QS, UI menempati posisi ke-189 dunia. Menyusul di bawahnya, Universitas Gadjah Mada (UGM) menempati peringkat ke-224 dunia, sementara Institut Teknologi Bandung (ITB) berada di urutan ke-255 dunia. …
Redaksi
01 Jul 2025
Yogyakarta, Vokalpublika.com – Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), Letjen TNI (Purn) Nugroho Sulistyo Budi, M.M., M.Han., bertemu dengan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta, Sri Sultan Hamengku Buwono X, di Gedhong Wilis, Kompleks Kepatihan, Yogyakarta, Senin (30/6/2025). Dalam pertemuan tersebut, Kepala BSSN menyampaikan perkembangan keamanan siber dan persandian nasional yang semakin menantang, seiring dengan integrasi …
Redaksi
01 Jul 2025
Batam, Vokalpublika.com – Pemerintah Kota Batam dan BP Batam langsung bergerak cepat merespons terbitnya dua aturan baru dari pemerintah pusat: PP Nomor 25 dan 28 Tahun 2025. Keduanya dianggap sebagai terobosan penting untuk mempercepat pelayanan publik dan menarik investasi ke daerah. Rapat koordinasi digelar Selasa (1/7) di Kantor Wali Kota Batam. Wali Kota sekaligus Kepala …
Redaksi
01 Jul 2025
Meranti, Vokalpublika.com – Wakil Bupati Kepulauan Meranti, Muzamil Baharudin, bersama jajaran Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Perindag), melakukan peninjauan ke Unit Pelaksana Teknis (UPT) Sentra Industri Kecil dan Menengah (IKM) Sagu di Desa Sungai Tohor, Kecamatan Tebingtinggi Timur, Selasa (1/7/2025). Peninjauan ini dilakukan untuk melihat kondisi terkini fasilitas sentra sagu, sekaligus mendampingi calon investor asal Malaysia …
Redaksi
01 Jul 2025
Meranti, Vokalpublika.com – Bupati Kepulauan Meranti, AKBP (Purn) H. Asmar, mengucapkan selamat Hari Bhayangkara ke-79 kepada seluruh jajaran Kepolisian Republik Indonesia, khususnya personel Polri yang bertugas di wilayah Kabupaten Kepulauan Meranti. Pernyataan itu disampaikan Bupati Asmar saat menghadiri upacara dan syukuran Hari Bhayangkara ke-79 yang berlangsung di halaman Kantor Bupati, Selasa (1/7). Kegiatan tersebut turut …
Redaksi
01 Jul 2025
Batam, Vokalpublika.com – Rampai Nusantara Kepri menyampaikan sikap resmi menolak kebijakan kenaikan tarif listrik PLN Batam sebesar 1,43 persen yang dijadwalkan berlaku mulai 1 Juli 2025 Hari ini. Melalui Sekretaris RN Kepri, Fadli menegaskan bahwa kebijakan ini tidak mencerminkan rasa keadilan sosial dan berpotensi menambah beban ekonomi masyarakat di Kota Batam dan wilayah sekitarnya. “Kenaikan …
Clara T S
16 Jan 2026
Dairi/vokalpublika comDalam rangka meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap layanan pertanahan, Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) terus mengedukasi publik agar memahami hak-haknya sebagai pengguna layanan di Kantor Pertanahan. Sebagai pemohon layanan pertanahan, masyarakat memiliki sejumlah hak yang wajib dipenuhi oleh penyelenggara layanan. Hak tersebut antara lain memperoleh informasi yang jelas dan transparan terkait prosedur, …
Alwi Assagaf
16 Jan 2026
Pemalang, Vokalpublika.com – Rencana Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pemalang memberlakukan sistem outsourcing atau tenaga alih daya untuk tenaga non-ASN (Aparatur Sipil Negara) mendapat reaksi penolakan dari parlemen. Komisi A DPRD Pemalang yang membidangi pemerintahan secara tegas menolak rencana tersebut karena dinilai tidak manusiawi dan berpotensi bermasalah hukum. Penolakan keras itu disampaikan Anggota Komisi A DPRD Pemalang, …
Redaksi
15 Jan 2026
Bontang,vokalpublika.comdalam perkara Persengketaan kepemilikan hak terkait obyek tanah dan bangunan seluas 613 M2 yang telah bersertifikat Hak milik ( SHM ) Nomor : 235 dan Nomor: 237 beralamat di Jalan Awang Long RT. 09 Kelurahan Bontang Kuala Kecamatan Bontang, Kota Bontang Kalimantan Timur, di Pengadilan Negeri Bontang, telah dimenangkan olehTITIS HETI UTAMI yang berlamat di …
Alwi Assagaf
15 Jan 2026
Pemalang, Vokalpublika.com – Kodim 0711/Pemalang menggelar upacara persemayaman jenazah secara militer Almarhum Brigjen TNI (Purn) M. Haryanto, S.IP, bertempat di rumah duka Jalan Progo No. 72, Kelurahan Kebondalem, Kecamatan/Kabupaten Pemalang, dan Pemakaman secara militer di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Pagaran Pemalang, Kamis (15/1/2025). Upacara kebesaran militer tersebut dilaksanakan sebagai bentuk penghormatan terakhir negara atas jasa …
Alwi Assagaf
15 Jan 2026
Pemalang, Vokalpublika.com – Di musim penghujan, lubang dan genangan air bahkan berlumpur menutupi permukaan jalan di Dusun Sigorok, Desa Tegalmelati, Kecamatan Petarukan, sehingga orang yang melintas harus ekstra berhati-hati. Pedagang pun berupaya menjaga dagangannya tetap aman dari air dan lumpur. Jalan yang rusak parah ini sudah lebih dari 10 tahun belum tersentuh perbaikan, mengganggu aktivitas …
Redaksi
15 Jan 2026
Jakarta,vokalpublikacom- Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid menegaskan bahwa anak-anak sangat rentan menjadi korban penipuan di dunia maya. Oleh karena itu, peran aktif orang tua, dengan keterlibatan kuat para ibu dalam pengasuhan digital, sangat dibutuhkan untuk mengawasi dan melindungi anak-anak dari kejahatan di ruang digital. Meutya menjelaskan pemerintah telah menerbitkan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2025 …
17 Sep 2025 4.564 views
Humbang Hasundutan, vokalpublika.com – Jadi Pertanyaan di tengah-tengah masyarakat pasalnya tiba-tiba 4 (empat) Kepala Dinas Dan 1 (satu) Asisten di pemerintahan Bupati Humbang Hasundutan Dr Oloan Paniaran Nababan SH, MH. Secara kompak mengundurkan diri. Dari Pantauan awak media ke 4 (empat) Kepala Dinas dan 1 (satu) Asisten yang mengundurkan diri yaitu, Frans Judika Pasaribu Kadis …
07 Oct 2025 3.586 views
Humbang Hasundutan, vokalpublika.com, – Wakil Bupati (Wabup) Humbang Hasundutan (Humbahas) Yunita Rebeka Marbun kaget karena Ajudannya Fricilia Damanik yang selama ini menemaninya saat bertugas, tiba-tiba dimutasi oleh bupati Humbahas Oloan Paniaran Nababan tanpa alasan, pernyataan ini diungkapkan saat Wabup Yunita Rebeka Marbun turut mengantarkan Fricilia Damanik ke tempat kerja baru di Kantor Kelurahan Pasar Doloksanggul, …
05 Aug 2025 3.046 views
Bulukumba, Vokalpublika.com -Aksi protes tidak biasa mengguncang Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Bulukumba pada Selasa (5/8). Sejumlah warga bersama keluarga korban kecelakaan lalu lintas melakukan aksi simbolik dengan menggantungkan celana dalam dan bra di pagar kantor Kejari. Aksi ini merupakan bentuk kekecewaan mendalam terhadap penanganan perkara yang dinilai jauh dari rasa keadilan. Perkara kecelakaan maut tersebut …
05 Aug 2025 2.973 views
Bulukumba,Vokalpublika.com – Ratusan warga yang tergabung dalam aksi unjuk rasa melampiaskan kekecewaan mereka terhadap Kejaksaan Negeri Bulukumba dengan melempari kantor kejaksaan menggunakan telur dan kotoran sapi. Selasa, 5 Agustus 2025. Aksi ini merupakan bentuk protes atas penanganan perkara kecelakaan lalu lintas yang dinilai tidak adil dan tidak transparan. Perkara kecelakaan lalu lintas tersebut terjadi pada …
22 May 2025 2.398 views
Tanjungpinang, 22 Mei 2025 – Kasus penyelundupan narkotika kembali mengguncang perairan Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau. Dalam dua pekan terakhir, aparat gabungan berhasil menggagalkan dua aksi penyelundupan sabu-sabu dengan total berat hampir 4 ton dari dua kapal berbeda di wilayah laut Karimun. Kapal pertama, berbendera Thailand, diamankan TNI AL pada 13 Mei 2025 di Selat Durian, …
14 May 2025 2.308 views
KARIMUN – DPC PROJO Kabupaten Karimun menyoroti langkah PT Anva Gemilang Bersama (AGB) yang meminta Pemerintah Kabupaten Karimun menerbitkan surat edaran resmi terkait jadwal pembuangan sampah. Permintaan tersebut dinilai tidak semestinya datang dari pihak ketiga yang hanya berperan sebagai pelaksana teknis. Sebelumnya, Manajer Operasional PT AGB menyampaikan kepada media bahwa pihaknya mengusulkan agar warga membuang …
28 Jul 2025 1.976 views
Nias Selatan, VokalPublika.com – Dugaan korupsi Dana Desa di Desa Caritas Sogawunasi, Kecamatan Lolomatua, Kabupaten Nias Selatan kembali mencuat. Kepala Desa (Kades) Faona Lala Giawa kini menjadi sorotan setelah warga melaporkan adanya penyimpangan pengelolaan dana dari tahun 2020 hingga 2024. Salah satu warga yang enggan disebutkan namanya mengungkapkan bahwa bantuan seperti Bantuan Langsung Tunai (BLT), …