Home » Tags "Aksi"
Aksi
900 Masih Ditahan Polda Metro Jaya, Mahasiswa minta Rekan Mereka Dilepaskan

Redaksi

06 Oct 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Aksi Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Indonesia secara khusus meminta pada pemerintahan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka untuk membebaskan rekan mereka. “900 rekan kita masih ditahan, tidak mendapatkan makanan yang baik, dan tidak diperbolehkan membaca buku, padahal teman kita suka buku,” kata Sathir narahubung aksi BEM UI. Mahasiswa menyesali tidak dapat …

Aksi Rapat Dengar Pendapat Warga dilakukan BEM UI di Gerbang Gedung DPR RI

Redaksi

06 Oct 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Dua bis mengangkut mahasiswa dan mahasiswi Universitas Indonesia (UI) ke depan gerbang gedung DPR RI pukul 15.00 WIB. Satu mobil komando juga dihadirkan dalam kegiatan aksi unjuk rasa Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM). Sathir selaku narahubung kegiatan aksi BEM UI menyampaikan bahwa aksi mereka lakukan karena anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia …

Massa Aksi Kamisan Tuntut Tunjangan P3K dibayar dan Pasar Kranji Segera Diselesaikan

Redaksi

02 Oct 2025

Bekasi, vokalpublika.com – Aksi massa unjuk rasa Kamisan dilakukan di Kantor Walikota Bekasi pada sore, 2 Oktober 2025. Massa dari Aliansi Rakyat Miskin Kota (ARMK) berorasi di Gerbang masuk kantor Walikota Bekasi. Dalam aksi ini massa menuntut agar tunjangan P3K Kota Bekasi dibayar, lalu adanya transparansi penerimaan CSR, massa juga meminta agar pemerintah Kota Bekasi …

Aksi Tolak Privatisasi PAM Jaya Dilakukan di DPRD Provinsi Jakarta

Redaksi

10 Sep 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Ratusan warga Jakarta datang ke DPRD Jakarta menyerukan penolakan rencana privatisasi Perusahaan Air Minum (PAM) Jaya. Warga yang bergerak dalam organisasi Urban Poor Consortium (UPC) dan Jaringan Rakyat Miskin Kota (JRMK) meminta Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jakarta menolak Privatisasi PAM Jaya. Rencana privatisasi PAM Jaya oleh pemerintah provinsi Daerah Khusus Jakarta …

Wakil Ketua DPRD Pemalang Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Jelang Aksi Maupun Saat Aksi Demonstrasi

Admin

29 Aug 2025

Pemalang, Jawa Tengah, vokalpublika.com – Gelombang aksi demontrasi yang akan digelar oleh Aliansi Masyarakat Pemalang Bersatu di depan pendopo Kabupaten Pemalang, 4 September 2025 mendatang terus terus mendapatkan dukungan dari berbagai elemen masyarakat. Bahkan rencana aksi tersebut mencuri perhatian Aris Ismail selaku Wakil Ketua DPRD Kabupaten Pemalang. Politisi muda dari partai berlambang pohon beringin yang …

Belum Mulai Aksi, Massa Serang Kendaraan Polisi

Admin

29 Aug 2025

Jakarta, vokalpublika.com – Massa aksi BEM SI tiba-tiba melakukan penghadangan kendaraan dinas milik Polda Metro Jaya. Teriakan polisi “pembunuh” bergema di pintu gerbang Polda Metro Jaya. Keluarnya 3 unit mobil dinas Polda Metro Jaya ternyata dihadang massa aksi. Mereka menggunakan bambu memukuli mobil sedan bertulis POLISI hingga merusak pintu sebelah kanan kendaraan. Saling timpuk berlangsung …

Inspiring Teacher di Pemalang Terus Tuai Polemik, Kegiatan Ditunda Hindari Aksi Massa. Andy Rahmat : Uang Guru Tidak Dikembalikan Kita Aksi, Tak Ada Posisi Tawar!

Admin

28 Aug 2025

Pemalang, Jawa Tengah, vokalpublika.com — Acara “Pemalang Inspiring Teacher 2025” yang dijadwalkan 30 Agustus 2025 menuai kritik keras dari praktisi hukum dan elemen masyarakat. Meski panitia menyebut kegiatan dibiayai “anggaran mandiri” tanpa APBD, kewajiban kontribusi Rp200 ribu per peserta dinilai janggal dan berpotensi masuk kategori pungutan liar (pungli). Menurut praktisi hukum Imam Subiyanto, SH., MH., …

Buruh akan Melakukan Aksi tanggal 28 Agustus

Admin

27 Aug 2025

Jakarta, vokalpublika.com Said Iqbal, selaku Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menyampaikan rencana aksi 28 Agustus. Aksi yang akan menyasar dua lokasi, Istana Presiden Jakarta dan gedung Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI. Dengan 4 tuntutan, Naikkan upah minimum sebesar 8,5-10,5%, penghapusan outsourcing, pengesahan RUU Ketenagakerjaan yang baru dan reformasi pajak. “Dari Cikarang (massa demonstrasi) lewat …

Maybe you will like
Peringati Hari Lingkungan Hidup Nasional, Kementerian ATR/BPN Tegaskan Komitmen Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Berkelanjutan

Clara T S

12 Jan 2026

JAKARTA /vokalpublika.comSegenap jajaran Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menyampaikan ucapan Selamat Memperingati Hari Lingkungan Hidup Nasional sebagai wujud komitmen nyata dalam mendukung perlindungan, pelestarian, dan pengelolaan lingkungan hidup yang berkelanjutan. Momentum peringatan Hari Lingkungan Hidup Nasional ini dimaknai sebagai pengingat kolektif akan pentingnya memperkuat kesadaran ekologis serta meningkatkan kepedulian bersama terhadap keberlangsungan …

AMPI JAYA” Menggema di Paropo: Syukuran Tahun Baru Jadi Momentum Kebangkitan AMPI Dairi

Clara T S

12 Jan 2026

DAIRI /vokalpublika.comDewan Pimpinan Daerah (DPD) Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) Kabupaten Dairi menggelar acara syukuran Tahun Baru 2026 di kawasan Paropo, Silalahi, pada Minggu (11/01/2026). Kegiatan ini dihadiri oleh jajaran pengurus DPD, anggota, serta perwakilan rayon AMPI se-Kabupaten Dairi. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ketua DPD AMPI Dairi Budi Tarigan, Bendahara Umum Maringan Bancin, Sekretaris …

Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Akibatkan Dua Rumah Warga Tambakrejo – Pemalang Rusak

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Cuaca ekstrem berupa hujan deras disertai angin kencang menerjang wilayah Kabupaten Pemalang pada Jumat sore, (9/1/2026). Dampak peristiwa tersebut menyebabkan dua rumah warga di Dukuh Sumberharjo, RT 03 RW 07, Desa Tambakrejo, Kecamatan Pemalang, mengalami kerusakan bagian atap dan bangunan. Berdasarkan laporan Pusat Pengendalian Operasi Penanggulangan Bencana (Pusdalops-PB) BPBD Kabupaten Pemalang, kejadian …

Jalan Desa Kalisaleh – Belik Pemalang Rusak Bertahun-tahun! Minim Penerangan, Warga Dihimbau Hati-hati

Alwi Assagaf

12 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Kondisi jalan Desa Kalisaleh, Kecamatan Belik, Kabupaten Pemalang, memerlukan perhatian serius. Sejumlah titik jalan mengalami kerusakan parah dan berlubang, sementara fasilitas penerangan jalan masih sangat minim. Kerusakan ini telah berlangsung bertahun-tahun, sehingga menimbulkan kesulitan bagi warga dan pengendara yang melewati jalan tersebut. Informasi mengenai kondisi jalan ini muncul melalui video unggahan salah …

Peringati Hari Desa Nasional 2026, Ribuan Warga Pemalang Meriahkan Jalan Sehat dan Senam Pagi Bersama Bupati

Alwi Assagaf

11 Jan 2026

Pemalang, Vokalpublika.com – Pagi semangat ribuan warga meriahkan jalan sehat dan senam pagi di udara yang sejuk. Gelora Krida Muda, Desa Pegundan, Kecamatan Petarukan. Minggu (11/1/2026), dipenuhi gelak tawa dan semangat warga Kabupaten Pemalang. Ribuan peserta dari berbagai wilayah berkumpul mengikuti kegiatan jalan sehat dan senam bersama untuk memperingati Hari Desa Nasional. Warna-warni pakaian olahraga, …

City Walk Jadi Pilihan Olahraga Pagi Bupati Pemalang dan Keluarga

Alwi Assagaf

11 Jan 2026

Pemalang.Vokalpublika.com – Pagi yang cerah udara sejuk di City Walk Pemalang, Bupati Pemalang Anom Widiyantoro, memanfaatkan kawasan City Walk Pemalang untuk melakukan olahraga pagi bersama keluarga, Minggu (11/01/2026). Aktivitas tersebut berlangsung di ruang terbuka publik yang biasa digunakan masyarakat untuk berolahraga dan beraktivitas santai. Pada kegiatan tersebut, Bupati Pemalang terlihat menggunakan sepatu roda serta dengan …

x
x